Wisata

5 Tempat Wisata Hits di Jakarta yang Instagramable

5 Tempat Wisata Hits di Jakarta yang Instagramable

kebudayaan betawi – 5 Tempat Wisata Hits di Jakarta yang Instagramable. Pergi berwisata merupakan salah satu cara untuk melepaskan lelah dan melarikan diri sementara dari tumpukan pekerjaan yang ada. Berwisata dapat dilakukan dengan orang-orang yang kita sayangi, baik itu keluarga, teman, maupun kekasih. Di Jakarta sendiri, ada tempat-tempat yang bisa dikunjungi …

Baca Selanjutnya »

Pesona Wisata Ancol Terbesar Di Indonesia

Pesona Wisata Ancol Terbesar Di Indonesia

kebudayaan betawi – Pesona Wisata Ancol Terbesar Di Indonesia,  sebagai tempat hiburan sudah dimulai sejak lama, bahkan sebelum Indonesia merdeka. Sebelum penduduk asli menikmati Ancol, itu adalah tempat orang Belanda yang kaya menghabiskan liburan mereka. Dari segi lokasi, Ancol memang strategis. Selain itu, suasana damai dan banyaknya vila mewah menjadi daya tarik tersendiri …

Baca Selanjutnya »

Wisata Ke Lokasi Pelestarian Elang Bondol Icon Jakarta

Wisata

kebudayaan betawi – Wisata Ke Lokasi Pelestarian Elang Bundol (Haliastur Indus) adalah maskot DKI Jakarta. Namun hewan endemik dengan ciri khan putih di kepala dan sebagian dadanya ini terancam punah. Bahkan di tanah kelahirannya di Kepulauan Seribu, sudah jarang terlihat. Kondisi ini mendorong pemerintah untuk melindungi Elang Bundol. Hewan endemik …

Baca Selanjutnya »

Setu Babakan Wisata Cermin Kampung Budaya Betawi

Setu Babakan Pintu Masuk

kebudayaan betawi – Setu Babakan, Masyarakat Jakarta tentu sudah tidak asing lagi dengan tempat wisata Setu Babakan. Kawasan yang menjadi pusat segala macam kegiatan budaya Betawi ini terletak di Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan. Kampung Budaya Betawi (KBB) merupakan cikal bakal dari Pusat Kebudayaan Betawi, tempat berkembangnya keindahan alam dan …

Baca Selanjutnya »