admin

Kemeriahan Malam Apresiasi WBTb Indonesia 2024

Kemeriahan Malam Apresiasi WBTb Indonesia 2024

  Kebudayaanbetawi.com Suasana Malam Apresiasi Warisan Budaya Indonesia 2024 yang diadakan di Kawasan Kota Tua pada malam Minggu tanggal 16 November 2024 begitu meriah. Acara ini turut dimeriahkan oleh pertunjukkan Gambus Betawi dan adanya stand Kopi Jahe Betawi yang mewakilkan mata budaya penerima Sertifikat Warisan Budaya Takbenda tahun 2024 dari …

Baca Selanjutnya »

Marullah Matali Menjadi Sekda Kembali

Marullah Matali Menjadi Sekda kembali

Kebudayaanbetawi.com Marullah Matali kembali terpilih sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Pemprov DKI Jakarta menggantikan Joko Agus Setyono. Marullah Matali sempat menjadi Sekda Provinsi DKI Jakarta tahun 2021-2022 setelah menjabat sebagai Walikota Jakarta Selatan. Jabatannya terakhir kali yaitu sebagai Deputi Gubernur DKI Jakarta Bidang Budaya dan Pariwisata. “Sebagai ketua Umum LKB saya …

Baca Selanjutnya »

Andil Besar Pemuda Betawi dalam Perjuangan Mempersatukan Indonesia

Andil Besar Pemuda Betawi Dalam Perjuangan Mempersatukan Indonesia

Pemuda Betawi memiliki andil besar dalam memperjuangkan persatuan dan kemerdekaan Indonesia. Dalam sejarah perjuangan bangsa, pemuda Betawi tidak hanya berjuang melalui senjata melainkan juga berjuang melalui pemikiran-pemikirannya. Para pemuda Betawi kemudian membentuk organisasi perjuangan nasional dengan nama Pemoeda Kaoem Betawi. Perjuangan yang dilakukan oleh Pemoeda Kaoem Betawi tidak terbatas di …

Baca Selanjutnya »

Buaya Buntung

Buaya Buntung

Cerita Rakyat Betawi Diceritakan kembali Oleh Rudy Haryanto Naskah disampaikan untuk mengikuti Sayembara Penulisan Cerita Rakyat Pada Bulan Bahasa dan Sastra 2004 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional Betawi pada abad ke-17. Menurut cerita, hiduplah seorang gadis yang bernama Jenab. Ia berumur 20 tahun. Tinggi semampai dan parasnya amat cantik. Ia …

Baca Selanjutnya »

Kunjungan Mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia UNJ

Kunjungan Mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia UNJ

  Lebih dari 20 orang mahasiswa yang mengikuti kelas Tradisi Lisan di Program Studi Sastra Indonesia UNJ mengunjungi Lembaga Kebudayaan Betawi pada Jumat, 11 Oktober 2024. Para mahasiswa datang berkunjung dengan tujuan mendapat wawasan mengenai tradisi lisan yang ada di Betawi langsung dari pakar tradisi lisan Betawi di LKB yaitu …

Baca Selanjutnya »

Strategi Tiga Cawagub Jakarta dalam Pilgub Tahun 2024 Mengenai Ketahanan Budaya

Strategi Tiga Cawagub Jakarta dalam Pilgub Tahun 2024 Mengenai Ketahanan Budaya

Tujuan Jakarta menjadi Kota Global perlu didukung dengan peningkatan berbagai aspek kehidupan warga Jakarta, termasuk kebudayaan. Pengembangan budaya Betawi sebagai modal Jakarta untuk menjadi Kota Global dapat menjadi salah satu strategi penting dalam rangka menjaga identitas lokal di tengah globalisasi. Dalam Debat Perdana Pilgub Jakarta Tahun 2024, masing-masing Calon Wakil …

Baca Selanjutnya »

Ngebuleng: Tradisi Mendongeng dari Betawi yang Harus Tetap Lestari

Ngebuleng: Tradisi Mendongeng dari Betawi yang Harus Tetap Lestari

Ngebuleng berasal dari kata ‘buleng’ yang artinya cerita atau dongeng. Ngebuleng dapat berarti bercerita atau mendongeng. Cerita yang disampaikan dalam Ngebuleng biasanya adalah cerita raja-raja. Selain sahibul hikayat dan rancag, tradisi lisan lain yang ada di Betawi adalah Ngebuleng. Ngebuleng telah menjadi bagian dari tradisi masyarakat Betawi sejak dahulu. Berdasarkan …

Baca Selanjutnya »